Kenapa Ending Big Mouth Seperti Itu? Ternyata Alasannya Klasik, Masalah Konvensional

- 19 September 2022, 04:57 WIB
Kenapa Big Mouth berakhir seperti itu? Ternyala alasannya sangat klasik!
Kenapa Big Mouth berakhir seperti itu? Ternyala alasannya sangat klasik! /Instagram/@tvn_drama

JENDELA CIANJUR - Drama populer rating tinggi, Big Mouth, baru saja menayangkan episode terakhirnya Santu, 17 September 2022.

Kendati ratingnya mencetak rekor ternaik sepanjang penayangannya, rata-rata nasional 13,7 persen, tapi banyak penggemar Big Mouth menyuarakan kekecewaannya akan ending drama Big Mouth.

Banyak penggemar yang bertanya, kok akhirnya begitu? Kenapa karakter YoonA dibuat mati dan kenapa pembalasan dendam karakter Lee Jong Suk dibuat semudah itu bagi sang antagonis?

Ternyada ada alasan klasih dan masalah konvensional dibalik ending Big Mouth yang mengecewakan sejumlah penggemarnya itu.

Baca Juga: Big Mouth Akan Berlanjut ke Season 2? Ini Jawaban Sang Produser

 

Menurut media Korea Selatan, salah satu penyebabnya adalah karena Big Mouth adalah drama terestrial.

Drama terestrial menganut "sistem musim" yang konservatif, yang kerap kali tidak mengenal istilah season 2 dan 3.

Dan, hal ini pulalah yang pada gilirannya membuat drama-drama terestrial kalah bersaing dengan drama OTT,s eperti yang tayang di Netflix.

Halaman:

Editor: AR Rachmawati

Sumber: Naver My Daily


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x