Musim Hujan Rentan Terinfeksi Penyakit Jamur: Simak Tips Sehat Berikut

- 21 Februari 2021, 22:25 WIB
Ilustrasi musim hujan.
Ilustrasi musim hujan. /Pixabay

PR CIANJUR – Musim hujan sering kali menyebabkan banjir di beberapa tempat, genangan air kotor dapat berpengaruh buruk bagi kesehatan tubuh manusia.

Selain itu potensi jamur pada kulit sangat rentan terjadi ketika memasuki musim penghujan.

Jamur bisa tumbuh pada kulit jika kondisi kulit lembab, dan banyak memproduksi keringat.

Baca Juga: Sempat Viral di Media Sosial, Seorang Kakek Tuna Rungu Asal Payakumbuh Bawa Uang Sekarung, Ini yang Dilakukan

Jamur bisa tumbuh pada tubuh manusia di beberapa area seperti kaki, ketiak, sela-sela paha, dan kulit kepala.

Menurut dr. Arini Widodo selaku Direktur Medis dari Klinik Dermalogic, salah satu jamur yang banyak dikenal ialah fungal acne.

Jamur jenis ini biasanya muncul di area punggung karena area tersebut lembab dan sering berkeringat, terutama saat Anda mengoleskan minyak pijat.

Seperti dilansir Pikiranrakyat-Cianjur.com dari Antara, pada area kaki atau sela-sela jari kaki infeksi jamur biasanya terjadi ketika seseorang tengah memakai sepatu dan berkeringat maka area tersebut akan terasa perih dan gatal.

Baca Juga: Pentingnya Asupan Gizi Seimbang Saat Anak Lakukan Sekolah Online Di Era Pandemi Covid-19

Halaman:

Editor: Adithya Nurcahyo

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x