Wali Kota Surabaya Nasihati Pelajar yang Terjaring Demo UU Cipta Kerja, Orang Tua Ikut Menangis

- 19 Oktober 2020, 22:07 WIB
Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini memberikan pengarahan kepada para pelajar yang ikut demonstrasi beberapa waktu lalu.
Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini memberikan pengarahan kepada para pelajar yang ikut demonstrasi beberapa waktu lalu. //Dok. surabaya.go.id

PR CIANJUR - Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini menjumpai para pelajar yang terlibat aksi penolakan UU Cipta Kerja beberapa waktu lalu pada Senin, 19 Oktober 2020.

Sebanyak 58 orang pelajar yang terjaring diberikan beberapa pengarahan oleh Risma.

Pelajar yang terjaring juga turut didampingi oleh orang tua masing-masing.

Baca Juga: Ferdinand Hutahaean Misuh-misuh, Akun Media Sosialnya Twitter-nya Dibuat Kloningan

Acara pertemuan itu dilakukan di SMP 1 Surabaya.

Risma juga meminta para pelajar untuk meminta maaf kepada orang tuanya masing-masing sembari sujud di kaki orang tuanya itu.

"Padahal, di luar sana ada anak-anak yang bahkan tidak tahu orang tuanya siapa. Termasuk saya membina anak-anak di Kampung Anak Negeri yang mereka itu ada yang tidak tahu orang tuanya siapa. Kalian kurang bersyukur anak-anakku," kata Risma.

Baca Juga: Bukan Valentino Rossi Atau Marc Marquez, Disebut Alex Rins Lebih Sulit Lawan Alex Marquez

Awalnya, Risma mengajak mereka untuk sadar bahwa Tuhan telah memberikan sesuatu yang luar biasa kepada mereka, berupa nikmat sehat, punya mata yang dapat melihat, dan hidung yang dapat mendengar serta fisiknya normal.

Halaman:

Editor: Adithya Nurcahyo

Sumber: Jurnal Gaya


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x