Hasil Persib Bandung vs Bhayangkara FC Jadi Penentu Lolos atau Tidaknya Bali United ke Delapan Besar

- 21 Juni 2022, 15:01 WIB
Hasil pertandingan Persib Bandung vs Bhayangkara jadi penentu nasib Bali United.
Hasil pertandingan Persib Bandung vs Bhayangkara jadi penentu nasib Bali United. /Instagram.com/@baliunitedfc

JENDELA CIANJUR - Nasib Bali United di Piala Presiden 2022, ditentukan hasil akhir pertandingan antara Persib Bandung vs Bhayangkara FC.

Persib Bandung vs Bhayangkara FC akan duel di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, pada Selasa 21 Juni 2022, malam.

Jika dalam laga malam nanti kedua tim berakhir imbang, maka Bali United dipastikan tidak akan lolos ke babak delapan besar.

Namun, Bali United memiliki peluang lolos jika salah satu dari dua tim kalah dalam pertandingan.

Baca Juga: 10 Pemain Persib Bandung Absen saat Hadapi Bhayangkara FC, Keuntungan Buat The Guardians?

Baca Juga: PREVIEW Persib Bandung vs Bhayangkara FC: Pembuktian Siapa yang Terbaik?

Baca Juga: PERSIB BANDUNG vs BHAYANGKARA FC: Prediksi Pertandingan, Susunan Pemain, dan Head To Head

Meski begitu, syarat lolosnya Bali United begitu berat. Sebab, baik Persib Bandung mau pun Bhayangkara FC setidaknya harus kalah dengan skor 3-0.

Hal ini lantaran selisih gol yang bakalan menjadi penentu siapa yang akan lolos ke babak delapan final mewakili Grup C.

Halaman:

Editor: R Wisnu Saputra


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x