Bona Pilih Naturalisasi ke Rusia, Twenty Five Twenty One Tuai Kontroversi, Netizen Korea Terpecah

- 28 Maret 2022, 09:08 WIB
Go Yu Rim (Bona) memilih naturalisasi ke Rusia dalam Twenty Five Twenty One episode 14./Instagram/@tvn_drama
Go Yu Rim (Bona) memilih naturalisasi ke Rusia dalam Twenty Five Twenty One episode 14./Instagram/@tvn_drama /

JENDELA CIANJUR - Pilihan Go Yu Rim (Bona) untuk maturalisasi ke Rusia demi melunasi utang keluarga menyeret Twenty Five Twenty One untuk masuk ke dalam kontroversi selanjutnya.

Sebelumnya, drama ini disorot karena kisah percintaan antara pria dewasa dengan gadis yang untuk ukuran Korea masih di bawah umur.

Kini, pilihan Go Yu Rim menuai banyak reaksi serius yang beragam. Netizen KOrea pun cenderung terpecah dalam opininya.

Baca Juga: Nam Joo Hyuk Ucapkan Selamat Atas Pernikahan Kim Tae Ri, Twenty Five Twenty One Episode 14, Penonton Berduka

Dalam drama Sabtu-Minggu tvN Twenty Five Twenty One episode 14 yang tayang pada 27 Maret 2022, Go Yu Rim digambarkan sebagai warga negara Rusia yang dinaturalisasi.

Ayah Go Yu Rim mengalami kecelakaan mobil, dan Go Yu Rim memilih naturalisasi di Rusia untuk melunasi hutang keluarganya.

Mengetahui hal ini, Baek Yi Jin (diperankan oleh Nam Joo Hyuk )secara eksklusif melaporkan naturalisasi tiba-tiba dari peraih medali emas anggar Go Yu Rim.

Baca Juga: Teori Pernikahan Nam Joo Hyuk - Kim Tae Ri dalam Twenty Five Twenty One : Belum Karam, Masih Ada Harapan

Go Yu Rim dituduh sebagai pengkhianat. Go Yu Rim juga ditolak di restoran yang dia kunjungi.

Halaman:

Editor: AR Rachmawati

Sumber: KBIZoom


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x