Anak Perusahaan Google Siapkan Rp428 Miliar untuk Perangi Berita Hoaks di Internet

- 31 Maret 2021, 20:28 WIB
ilustrasi hoaks.
ilustrasi hoaks. /Markus Winkler/Pixabay/Pixabay

Yayasan Calouste Gulbenkian serta Institut Universitas Eropa telah membentuk Pendanaan Media dan Informasi Eropa pekan lalu.

Tujuan dari lembaga ini adalah mendaftar berbagai peneliti, pengecek fakta, dan berbagai pihak terkait lainnya yang ingin membantu melawan berbagai hoaks yang beredar tersebut.

Baca Juga: Simak! Berikut 8 Tips Menjaga Kesehatan bagi Anda yang Bekerja Shift Malam

“Pasca menghadapi ketidakpastian dan berbagai tantangan yang terjadi tahun lalu. Sebuah bukti nyata telah muncul bahwa sangat penting bagi orang untuk dapat mengakses informasi yang akurat dan memilah fakta dari fiksi,” ungkap Matt Brittin, pemimpin dari EMEA Business & Operations milik Google, dikutip Pikiran Rakyat Cianjur dari PMJ News.***

Halaman:

Editor: Adithya Nurcahyo

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah