Tercatat 6 Juta Warga Terinfeksi Covid-19 di India, Pakar Sebut Ada 60 Juta yang Positif

- 30 September 2020, 16:43 WIB
Bendera India.
Bendera India. /Pexels/Still Pixels/

PR CIANJUR - Penambahan kasus positif Covid-19 harian dengan total 6 juta pasien membuat India menempati posisi teratas.

India Makin Mencekam, Pakar Sebut 60 Juta Warga Terinfeksi Covid-19 Meski Hanya Tercatat 6 Juta

Namun, sebuah studi menduga pasien positif Covid-19 di India sebenarnya 10 kali lebih besar daripada angka resmi pemerintah.

Baca Juga: Vaksin Covid-19 Sinovac Dijanjikan Tiongkok Tahun 2021 Terdistribusi Secara Global

sebanyak 60 juta dari 1,3 miliar penduduk India diduga telah terpapar virus corona sehingga positif Covid-19.

Dikutip Pikiran-Rakyat.com dari Channel News Asia, India melaporkan 6,2 juta pasien positif Covid-19 per Selasa 29 September 2020.

Negeri Bollywood menjadi wilayah dengan catatan kasus tertinggi kedua di dunia setelah Amerika Serikat (AS) dan kemungkinan akan menyusulnya.

Namun, survei serologi membuktikan bahwa angka infeksi sebenarnya jauh lebih tinggi hingga 10 kali lipat, sebagaimana diberitakan Pikiran-Rakyat.com pada artikel "India Makin Mencekam, Pakar Sebut 60 Juta Warga Terinfeksi Covid-19 Meski Hanya Tercatat 6 Juta".

Baca Juga: Bukan Hanya Kabupaten Bekasi, Ini 4 Daerah Lainnya di Jawa Barat yang Perpanjang PSBB Proporsional

Halaman:

Editor: Adithya Nurcahyo

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x