Bukan Zona Hitam, Berikut Sebaran Covid-19 di Kabupaten Bandung, Ada Kasus Disetiap Kecamatan

- 10 September 2020, 21:12 WIB
Ilustrasi virus Corona (Covid-19).
Ilustrasi virus Corona (Covid-19). /PIXABAY

Baleendah menjadi kecamatan penyumbang kasus Corona tertinggi di Kabupaten Bandung dengan jumlah 8 positif aktif, 7 suspek, disusul Margahayu dengan 6 kasus positif aktif.

Baca Juga: Kematian Akibat Corona Tembus 900.000, Indonesia Tempati Urutan ke-23

Berikut peta sebaran kasus positif aktif dan suspek Covid-19 di Kabupaten Bandung per 10 September 2020:

1. Rancabali 1 positif aktif
2. Pangalengan 1 positif aktif, 2 suspek
3. Pasir Jambu 2 suspek
4. Kertasari 1 suspek
5. Cimaung 2 suspek
6. Pacet 2 positif aktif, 2 suspek
7. Ibun 1 positif aktif
8. Paseh 4 positif aktif, 2 suspek
9. Majalaya 7 suspek
10. Ciparay 3 positif aktif, 7 suspek
11. Arjasari 3 positif aktif, 7 suspek

Baca Juga: Pencari Kerja yang Serbu Rumah Susi Pudjiastuti Kecewa, Antre Berjam-jam tapi Ditolak
12. Banjaran 4 positif aktif, 3 suspek
13. Cangkuang 4 positif aktif, 1 suspek
14. Soreang 2 positif aktif, 2 suspek
15. Kutawaringin 1 positif aktif, 3 suspek
16. Katapang 5 positif aktif, 2 suspek
17. Cikancung 3 positif aktif, 2 suspek
18. Margahayu 6 positif aktif
19. Margaasih 5 positif aktif
20. Dayeuhkolot 5 positif aktif, 1 suspek

Baca Juga: Pasien Covid-19 di Tasikmalaya Hampir Tak Tertampung, Dinas Kesehatan Akan Tambah Ruang Perawatan
21. Bojongsoang 5 positif aktif, 3 suspek
22. Baleendah 8 positif aktif, 7 suspek
23. Rancaekek 4 positif aktif, 2 suspek
24. Solokan Jeruk 3 positif aktif, 2 suspek
25. Nagreg 1 positif aktif, 1 suspek
26. Cicalengka 4 positif aktif
27. Cileunyi 3 positif aktif
28. Cilengkrang 4 positif aktif
29. Cimenyan 5 positif aktif
30. Ciwidey 1 positif aktif, 1 suspek
31. Pameungpeuk 3 positif aktif, 2 suspek.***(Rian Firmansyah/prfmnews.id)

Halaman:

Editor: Adithya Nurcahyo

Sumber: PRFM News Gugus Tugas Covid-19 Kabupaten Bandung


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x