Ini 5 Amalan Agar Permohonan Segera Dikabulkan Allah, Amalkan Nomor 4 Paling Mujarab!

- 4 Agustus 2022, 08:53 WIB
Ilustrasi sedekah. Bisa memperlancar rejeki kita.
Ilustrasi sedekah. Bisa memperlancar rejeki kita. /madrosah sunnah/unsplash

اِنَّ الۡمُصَّدِّقِیۡنَ وَ الۡمُصَّدِّقٰتِ وَ اَقۡرَضُوا اللّٰہَ قَرۡضًا حَسَنًا یُّضٰعَفُ لَہُمۡ وَ لَہُمۡ اَجۡرٌ کَرِیۡمٌ

Artinya:

“Sesungguhnya orang-orang yang bersedekah baik laki-laki maupun perempuan dan meminjamkan kepada Allah pinjaman yang baik, niscaya akan dilipatgandakan (pembayarannya oleh Allah) kepada mereka, dan bagi mereka pahala yang banyak.” (QS. Al Hadid ayat 18).

Dari ayat diatas dapat dipahami bahwa dengan bersedekah, maka tidak berkurang harta Anda, malah akan dilipatgandakan oleh Allah. Selain dilipatgandakan hartanya, bagi yang senang bersedekah karena Allah, maka akan dilimpahkan pahala yang banyak kepadanya.

 

  1. Berdoa di Waktu yang Mustajab

Terkadang manusia banyak memanjatkan doa namun mereka seringkali tidak mengetahui waktu tepat atau mustajab doa tersebut akan dikabulkan Allah Azza Wa Jalla. Untuk itu, Anda harus tahu waktu-waktu mustajab itu guna mempercepat terkabulkannya doa kalian.

Beberapa waktu tersebut adalah sebagai berikut.

  1. Sepertiga malam terakhir
  2. Ketika mendengarkan adzan
  3. Saat turun hujan
  4. Pada hari Jumat
  5. Waktu antara Adzan dan iqamah
  6. Saat sedang berpuasa
  7. Ketika meminum air zam zam
  8. Pada hari Arafah
  9. Pada malam lailatul qadar

Nah itulah, 5 amalan yang dapat dikabulkan doa-doa. Apabila keinginan Anda ingin segera dikabulkan oleh Allah SWT, Anda bisa melakukan beberapa amalan tersebut di atas. Lakukanlah dengan khusyu, ikhlas dan penuh semangat. Insha Allah doa Anda agar segera dikabulkan oleh Allah.  ***

Halaman:

Editor: Prasetyo


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x