Hati-hati Banyak Dukun Berkedok Ustadz, Ustadz Eri Abdul Rohim: Kenali Ciri-cirinya Agar Anda Tidak Terjebak!

- 5 September 2022, 10:43 WIB
Ustadz Eri Abdul Rohim
Ustadz Eri Abdul Rohim /Prasetyo/Jendela Cianjur

Baca Juga: Ini Urutan Yang Benar Potong Kuku Sebelum Sholat Jum'at Sesuai Penuturan Ustadz Adi Hidayat

Lalu yang ketiga dikatakan Ustadz Eri, orang ini biasanya mengaku bisa melihat masa lalu kita dan bisa melihat masa depan kitaml.

Lalu yang keempat ditambahkannya, kalau kita berobat kepada Dia biasanya meminta sesuatu imbalan. "Imbalannya bisa berupa ayam hitam, telur atau permintaan lainnya," tuturnya.

Dengan empat ciri itu dapat dipastikan mereka hanyalah dukun yang justru berkerjasama dengan jin. Sehingga mampu menyesatkan manusia. ***

Halaman:

Editor: Prasetyo


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini