Eduardo Camavinga Disorot Setelah Bertukar Jersey dengan Cristiano Ronaldo yang Kini Positif Corona

- 16 Oktober 2020, 11:45 WIB
Eduardo Camavinga.
Eduardo Camavinga. /Instagram.com/e.cama10

Dikutip Pikiran-rakyat.com (PR) dari situs Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit (CDC), Covid-19 bisa menular melalui benda, jika benda itu terkontaminasi tetesan mulut orang yang terinfeksi.

Akan tetapi, CDC mencatat bahwa terdapat bukti yang menunjukkan bahwa virus corona bisa bertahan selama berjam-jam di permukaan benda, termasuk pakaian.

Critsiano Ronaldo sendiri saat ini dikabarkan dalam kondisi baik-baik saja, sebagaimana diberitakan Pikiran-Rakyat.com pada artikel "CDC: Covid-19 Bertahan Berjam-jam pada Benda, Pemain Ini jadi Sorotan Lantaran Dapat Jersey CR7".

Baca Juga: Aktivis KAMI Ditahan, Politikus Demokrat: Kawannya Satu Bui Dulu di Masa Soeharto, Kini Diam Saja

Hal itu disampaikan oleh Giorgio Chielliini, rekan setim Ronaldo di Juventus.

"Saya berbicara dengan Cristiano, dia baik-baik saja dan sedang berjemur," kata Chiellini, seperti dilansir dari Football Italia.***(Rizki Laelani/Pikiran-Rakyat.com)

Halaman:

Editor: Adithya Nurcahyo

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah