Prediksi Tren Sepatu Sneakers 2021, Dari Air Force 1s hingga Adidas Stella McCartney

- 17 Desember 2020, 19:27 WIB
Ilustrasi sneakers berwarna putih.
Ilustrasi sneakers berwarna putih. /PIXABAY/

PR CIANJUR – Perlahan tapi pasti dari tahun ke tahun tren penggunaan sepatu sneakers di kalangan anak muda semakin digandrungi.

Dilansir Pikiran Rakyat Cianjur dari Stylecaster, di awal kehadirannya sepatu sneakers hanya menjadi tren di kalangan atlet dan penggemar olahraga.

Namun, penggemar sepatu ini meluas tidak hanya di kalangan dunia olahraga saja. Selain modelnya yang simple, sepatu sneakers nyaman untuk digunakan kemana-mana.

Baca Juga: Dari Adele hingga Fardeen Khan, Deretan Selebritis Top Dunia yang Berdiet Selama Tahun 2020

Baik itu ke kantor, kampus, kafe, maupun ke alam bebas untuk camping, misalnya.

Apalagi beberapa produk apparel olahraga terkenal memproduksi sepatu jenis sneakers seperti Reebok, Nike, dan Adidas.

Beberapa produk sepatu sneakers berkolaborasi dalam hal desain.

Diantaranya, New Balance dengan Prada, Reebok dengan Victoria Beckham, Nike dengan Dior, serta Adidas dengan Prada.

Sepatu sneakers sekarang telah menjadi salah satu mode sepatu di dunia.

Halaman:

Editor: Adithya Nurcahyo

Sumber: Style Caster


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x