8 Makanan Sehari-hari yang Kaya Akan Kandungan Magnesium

- 18 Maret 2021, 19:25 WIB
Ilustrasi susu kedelai yang merupakan makanan mengandung magnesium.
Ilustrasi susu kedelai yang merupakan makanan mengandung magnesium. /bigfatcat/Pixabay

PR CIANJUR – Magnesium merupakan mineral yang paling banyak ada dalam tubuh.

Peran magnesium sebagai membuat protein hingga menjalankan fungsi otot dan saraf yang sehat.

Mengonsumsi makanan yang tinggi magnesium dapat meningkatkan kualitas tidur Anda,  membantu gejala pramenstruasi, melawan kembung, dan meredakan sembelit.

Baca Juga: 10 Manfaat Daun Pandan Bagi Kesehatan, dari Cegah Kanker hingga Tingkatkan Nafsu Makan

Berikut makanan tinggi magnesium yang bisa dikonsumsi seperti dikutip Pikiranrakyat Cianjur.com dari Reader's Digest, pada Kamis, 18 Maret 2021. 

Kacang

Kacang adalah sumber protein, serat, dan lemak sehat. Selain itu, ternyata kacang juga memiliki kandungan magnesium dengan jumlah yang cukup.

Kacang mete dan kacang brazil merupakan pilihan yang tepat untuk camilan kaya magnesium, namun Anda perlu berhati-hati karena kacang bisa menjadi tinggi kalori.

Baca Juga: Login dtks.kemensos.go.id untuk Cek Penerima Bansos Maret 2021

Halaman:

Editor: Yunita Amelia Rahma

Sumber: Reader's Digest


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x