MENGINGATKAN! Ini Dia 11 Keutamaan Membaca SURAT YASIN

- 12 Juli 2022, 17:45 WIB
MENGINGATKAN! Ini Dia 11 Keutamaan Membaca SURAT YASIN.
MENGINGATKAN! Ini Dia 11 Keutamaan Membaca SURAT YASIN. /Unsplash.com/Masjid Pogung Dalangan

Sesuai dengan hadits yang menyatakan bahwa “Barang siapa yang membiasakan membaca Yasin setiap malam maka tanpa terduga dia menemui ajalnya, maka matinya dalam keadaan syahid.” (HR.At- thobromi 7217 dari pernyataan Anas bin malik)”

2. Untuk ketenangan batin

Jika rajin berzikir lalu diimbangi dengan membaca surat yasin pada pagi hari seseorang akan mendapatkan ketenangan batin sampai sore hari namun jika membiasakan diri untuk membacanya pada sore hari maka akan diberikan allah SWT kebahagiaan dan ketenangan sampai keresokan harinya.

Sesuai dengan Firman Allah ta’ala bahwa “Ketahuilah hanya dengahn berzikir dan membaca surah yasin semata mata karena Allah SWT, maka hati menjadi tenang.” (Ar-ra’ad :28)

3. Agar apa yang kita harapkan bisa berhasil

Supaya selalu sukses di dalam pekerjaan yang diinginkan bisa dilakukan dengan cara membaca surat yasin di rumah sebanyak 25 kali. termasuk keinginan untuk bisa bekerja sama di bidang bisnis besar dengan orang orang yang mempunyai kekuasaan atau orang orang yang bekerja dalam skala internasional.

Sesuai dengan hadits yang menyatakan bahwa: “Barang siapa yang membaca surat Yasin dari pagi hai, maka pekerjaan dihari itu dimudahkan dengan keberhasilan, dan jika membacanya diakhir suatu hari maka tugasnya hingga pagi hari berikutnya akan dimudahkan juga.” (Sunaan daarimi juz 2 halaman 549)

4. Mempermudah keluarnya ruh pada orang yang akan wafat

Jika dibacakan untuk orang yang akan wafat maka nyawanya tetap akan ada belum tercabut sampai datangnya malaikat ridwan untuk membawa ketenangan menjelang sakaratul maut. Kejaiban Surat yasin juga dapat mempermudah seseorang wafat dengan cepat, ikhlas dan tidak mengalami masalah.

Sesuai dengan hadits yang menyatakan bahwa “disunnahkan membaca surat yasin disamping seseorang yang sedang menghadapi .kematian.” (Al – Majmu’syaih Al muhadzdzab 5 /76 Dar’alim alkitab)

Halaman:

Editor: Gugum Budiman


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini