Oki Setiana Dewi Trending Topik, Netizen: Allah Simpan Aib Suami di Jeddah Dibuka Oki di Tiktok

- 3 Februari 2022, 14:19 WIB
Oki Setiana Dewi mendapat banyak kecaman dari publik usai video ceramahnya dianggap menormalisasi KDRT.
Oki Setiana Dewi mendapat banyak kecaman dari publik usai video ceramahnya dianggap menormalisasi KDRT. /Instagram.com/@okisetianadewi/

JENDELA CIANJUR----Nama artis pemain film sekaligus Ustadzah Oki Setiana Dewi, ramai diperbincangkan di media sosial. Bahkan, di twitter menjadi trending topik nomor 3. Karena isi ceramahnya yang dinilai kontroversi.

Hal itu, bermulai dari video yang dibagikan okeh Oki Setiana Dewi di Tiktok. Kakak dari Ria Ricis ini, dalam isi ceramahnya dinilai mendukung kekerasan dalam rumah tangga (KDRT). Karena, Oki menilai KDRT adalah aib yang harus disembunyikan dari siapa pun termasuk orang tua sendiri.

Baca Juga: Waduh! Ini Isi Ceramah Oki Setiana Dewi yang Kontroversi Karena Dinilai Dukung KDRT

Netizen pun, beramai-ramai menyerbu twitter @Oki Setiana Dewi. Banyak Netizen yang menyayangkan bahasan Oki terkait KDRT tersebut. Ada netizen yang menilai bahasan Oki sebenarnya benar hanya saja memberi contoh yang salah.

Ada juga netizen yang menilai, Oki Setiana Dewi menyebut tak boleh membuka aib suami. Tapi, lewat ceritanya Oki justru telah membuka aib suami orang lain. Berikut komentar kocak netizen:

@Zakw×× "Allah simpan aib seorang suami di Jeddah tapi dibuka oleh Oki Setiana Dewi di Tiktok," cuitnya.

Baca Juga: Iwan Fals Buat Polling Pilpres Hanya Lima Jam, Ridwan Kamil Kalahkan Ganjar dan Anies

@Semi×× "Perjuangan Ibu Kartini...dilempar ke tong sampah oleh Oki Setiana Dewi," katanya.

Berikut inti ceramah Oki Setiana Dewi yang dirangkum Jendela Cianjur:

1. Oki menceritakan sebuah kisah nyata yang berlokasi di Jedah, suaminya marah besar pada istrinya. Lalu sang suami memukul wajah istrinya. Kemudian istrinya menangis kesakitan. Tiba-tiba bel pintu rumah berbunyi.

Halaman:

Editor: Arlad


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x