Manfaat dan Kebaikan yang Didapatkan dari Melaksanakan Salat Dhuha

- 3 Februari 2021, 16:21 WIB
Ilustrasi salat.
Ilustrasi salat. /pixabay

PR CIANJUR – Salat dari merupakan kewajiban bagi umat Islam untuk dilaksanakan sehari-hari. Terdiri atas lima waktu.

Lima waktu itu dikategorikan sebagai salat wajib yang harus dilaksanakan. Jika tidak, maka dosa akan ditanggungkan kepada orang yang tidak melaksanakannya.

Di samping salat lima waktu Isya, Shubuh, Dzuhur, Ashar, dan Maghrib ada juga ibadah salat yang dikategorikan sunnah. Dikerjakan mendapat pahala, tidak dikerjakan tidak apa-apa.

Baca Juga: Di Film 'Agen Dunia' Clara Bernadeth Mainkan Peran Tak Biasa

Salah satu salat sunnah yang sering dilaksanakan oleh orang-orang adalah salat Dhuha. Berikut Pikiranrakyat-Cianjur.com informasikan manfaat dari melaksanakan salat Dhuha dilansir dari situs Muslimmatters.

Secara linguistik, dhuha diartikan sebagai waktu munculnya matahari (sunrise). Definisi dalam istilahnya adalah salat yang dilakukan terutama dua rakaat sebagaimana anjuran Rasulullah dan dilakukan di antara waktu terbit matahari selepas Shubuh hingga sebelum waktu Dzuhur tiba.

Waktu yang direkomendasikan dalam menyelenggarakan salat Dhuha adalah ketika matahari sudah muncul sepenuhnya dan sekitar 15 menit sebelum tibanya waktu salat Dzuhur.

Ada beberapa kebaikan dan ganjaran yang didapatkan oleh seorang muslim ketika mereka melakukan salat Dhuha ini.

Baca Juga: Tips Sederhana Menghindari Perceraian di Tengah Pandemi, Salah Satunya Saling Mendengarkan Pendapat

Halaman:

Editor: Adithya Nurcahyo

Sumber: Muslim Matters


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x