7 Masalah Mata yang Kerap Dialami Berbagai Kelompok Usia, Ketahui Penyebabnya Berikut

- 4 Februari 2021, 14:21 WIB
Ilustrasi mata kering.
Ilustrasi mata kering. /freepik/user18526052

Jika tidak dikontrol atau anda teralu fokus akan membuat mata tegang.

Akibatnya akan berdampak buruk pada kesehatan mata. Seringlah berkedip, dan atur jarak pandang, lalu jangan lupa istirahat yang cukup.

2. Mata merah

Mata merah bisa diakibatkan karena sering bergadang atau kurangnya jam tidur, sebagaimana anggota tubuh lainnya, mata perlu istirahat yang cukup.

Baca Juga: Liverpool Kalah dari Brighton & Hove Albion di Anfield, Juergen Klopp Beberkan Penyebabnya

Mata merah bisa juga diakibatkan karena irtitasi debu atau terjadi kerusakan akibat sinar matahari karena tidak memakai perlindung selama bertahun-tahun.

3. Buta ayam

Buta ayam biasanya sulit melihat ketika di malam hari atau di tempat yang gelap.

Biasanya diakibatkan oleh kekurangan vitamin A, sehingga mata menjadi rabun.

Baca Juga: Wajib Memakai 2 Masker, Berikut Ini Alasan yang Paling Mendasar

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: WEB MD


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini