Jawa Barat Tak Ada Zona Merah Covid-19, Ridwan Kamil: Ini yang Harus Dipertahankan

- 5 Agustus 2020, 15:10 WIB
Ketua Gugus Tugas Percepatan Penanggulangan Covid-19 Jawa Barat sekaligus Gubernur Jabar M, Ridwan Kamil.
Ketua Gugus Tugas Percepatan Penanggulangan Covid-19 Jawa Barat sekaligus Gubernur Jabar M, Ridwan Kamil. /Dok. Humas Pemprov Jabar

Seiiring dengan dibuka kembali sekolah untuk melakukan pembelajaran secara tatap muka, ia menegaskan bahwa semua sekolah yang berada di zona hijau harus tetap mengikuti protokol kesehatan yang ketat.

"Sektor pendidikan perlahan mulai kita buka kembali, namun tentunya harus menerapkan protokol kesehatan yang ketat," katanya.

Baca Juga: Anggota DPR RI Tanggapi Video Anji dan Hadi Pranoto, Saleh: Keduanya Segera Minta Maaf ke Publik

Berdasarkan data yang dihimpun dari laman pusat informasi dan koordinasi Covid-19, per Rabu, 5 Agustus 2020, jumlah pasien yang terkonfirmasi di Jawa Barat ada 6.787 kasus. Dari jumlah tersebut jumlah kasus aktif ada 2.361

Sedangkan untuk pasien yang sudah dinyatakan sembuh ada 4.210 orang, jumlah tersebut naik 170 orang dari hari sebelumnya. Sementara itu, jumlah pasien yang telah dinyatakan meninggal dunia ada 216 jiwa.***

Halaman:

Editor: Bayu Nurullah

Sumber: Antara News


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x