Daftar Harta Kekayaan 6 Menteri Baru Kabinet Indonesia Maju Jokowi-Ma'ruf

- 23 Desember 2020, 18:48 WIB
Presiden Jokowi Resmi Melantik 6 Menteri Baru Kabinet Indonesia Maju
Presiden Jokowi Resmi Melantik 6 Menteri Baru Kabinet Indonesia Maju /FB sandi Uno/Suprapto

5. Sakti Wahyu Trenggono (Menteri Kelautan dan Perikanan)

Sakti melaporkan kekayaan tahun 2019 pada LHKPN ketika diangkat menjadi Wakil Menteri Pertahanan.

Baca Juga: Kumpulan Ucapan Hari Ibu Nasional, Cocok untuk Dibagikan di Instagram Stories dan Status WA

Tercatat dia memiliki kekayaan sebesar Rp1,95 triliun.

Sakti memiliki 42 tanah dan bangunan tersebar di pulau Jawa dan memiliki nilai sebesar Rp54,5miliar.

Motor dan lima mobil mewah sebesar Rp6,1miliar dan harta bergerak lain Rp16,2 miliar.

Surat berharga Rp1,6triliun, kas dan setara kas sebesar Rp141,75 miliar, dan harta lain Rp61,5 miliar.

Baca Juga: Kaleidoskop Festival Film 2020: dari Festival Film Busan hingga Festival Film Internasional Toronto

6. Budi Gunadi Sadikin (Menteri Kesehatan)

17 Maret 2020 menjadi tanggal terakhir Budi melaporkan kekayaannya ke LHKPN.

Halaman:

Editor: Adithya Nurcahyo

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini