AHY Sindir Megawati dan Puan Maharani, Menangis Tatkala Harga BBM Naik

- 15 September 2022, 17:21 WIB
AHY Sindir Megawati dan Puan Maharani, Menangis Tatkala Harga BBM Naik.
AHY Sindir Megawati dan Puan Maharani, Menangis Tatkala Harga BBM Naik. /Arif Rahman/Jurnal Medan

Solar subsidi dari Rp 5.150 per liter menjadi 6.800 per liter.

Selain itu, Pertamax non subsidi juga alami penyesuaian harga yakni dari Rp 12.500 menjadi 14.500 per liter.

Terkait hal itu, AHY menyatakan, masyarakat membutuhkan bantuan dan dukungan dari semua pihak. Menurutnya, rakyat ingin perubahan.

"Yang jelas rakyat ingin perubahan dan perbaikan. Betul? Setuju. Indonesia butuh perubahan dan perbaikan. Ini narasi kita. Sepakat? Sepakat," ungkapnya.

Baca Juga: PREDIKSI Starting XI Manchester United Menghadapi Sheriff Tiraspol di Liga Europa, Ronaldo Main Lagi?

Ia pun menyatakan semangat perubahan dan perbaikan harus digelorakan. Ia menilai hal itu harus diserap untuk 2024.

"Dan kalau rakyat ingin perbaikan dan perubahan mohon doa restu bagi Partai Demokrat. Ini narasi kita. Gelorakan semangat ini sampai 2024 ini. DPD siap? DPC siap? Siap. Bersama-sama kita bisa," pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Gugum Budiman


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah