SBY Bongkar Cerita di Balik Kasus Jiwasraya, Sejumlah Tokoh Harus Jatuh, Salah Satunya Jokowi

- 19 Oktober 2020, 14:06 WIB
Presiden RI Keenam, Susilo Bambang Yudhoyono (SBY).
Presiden RI Keenam, Susilo Bambang Yudhoyono (SBY). /Pikiran Rakyat

SBY pun mengungkap tokoh-tokoh yang dimaksud. Salah satunya adalah Jokowi.

"Menteri BUMN yang lama, Rini Sumarno harus kena. Menteri yang sekarang Erick Thohir harus diganti. Menteri Keuangan Sri Mulyani harus bertanggung jawab. Presiden Jokowi juga harus dikaitkan," terangnya.

Lebih lanjut, SBY mengungkap bahwa ia mengenal Sri Mulyani, Rini, dan Erick sebagai sosok kompeten dan mau bekerja keras.

Pun dengan Jokowi yang belum tentu mengetahui soal penyimpangan di Jiwasraya.

"Prinsipnya, jangan memvonis siapapun sebagai bersalah, sebelum secara hukum memang terbukti bersalah," tegasnya.

Baca Juga: Cuitan Anies Baswedan Tentang Putrinya Ditanggapi Mahfud MD, Kenang Masa Remaja Gubernur DKI

SBY kemudian mengungkap hal serupa pernah terjadi ketika ia memimpin Indonesia. Saat itu, usai Pemilu 2009 politik Indonesia sempat kacau karena isu bail-out Bank Century.

Seperti halnya kasus Jiwasraya, saat itu yang dibidik adalah Sri Mulyani, Boediono, dan jika bisa SBY juga dilengserkan.***(Dinar Firda Rosa/PortalJember.com)

Halaman:

Editor: Adithya Nurcahyo

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x