Rambut Kering, Begini Cara Mengatasinya Agar Mengembang Hanya Dengan 4 Bahan!

- 1 Juni 2022, 09:19 WIB
Cara mengatasi rambut kering dengan bahan alami  Inilah 4 bahan alami yang dapat digunakan untuk mengatasi rambut kering penyebab rambut terlihat kusut dan mengembang.
Cara mengatasi rambut kering dengan bahan alami Inilah 4 bahan alami yang dapat digunakan untuk mengatasi rambut kering penyebab rambut terlihat kusut dan mengembang. /Pixabay/Marfa Bogdanovskaya

3. Lidah Buaya
Lidah Buaya sudah banyak dikenal sebagai pelembab yang baik. Bukan hanya untuk badan, namun juga dapat digunakan sebagai pelembab kulit kepala.

Untuk membuatnya, Anda hanya perlu gel lidah buaya, minyak zaitun, dan yoghurt.

Caranya yakni dengan mencampurkan 2 sendok makan (sdm) gel lidah buaya dan minyak zaitun, serta 1 sdm yoghurt.

Ratakan pada rambut sambil dipijat lembut selama 5 menit. Diamkan selama 30 menit, baru keramas dan bilas bersih.

Baca Juga: Sidang Johnny Depp: Hari Ini Juri Lanjutkan Bahasan dalam Kasus Pencemaran Nama Baik Amber Heard

4. Minyak Zaitun
Minyak zaitun memiliki manfaat melembabkan kulit termasuk kulit kepala. Selain itu, minyak zaitun juga berkhasiat membuat rambut tumbuh kuat dan tebal.

Minyak zaitun juga dapat dijadikan sebagai Hair tonic yang membuat pertumbuhan rambut lebih cepat.

Baca Juga: Sedang Tayang Ikatan Cinta Edisi Selasa 31 Mei 2022, Papa Surya Ngedrop Kesehatannya Gara-gara Elsa Mau Nuntut

Anda dapat memadukan minyak zaitun dengan bahan lain, misalnya dengan madu, lidah buaya, yoghurt ataupun alpukat.

Cukup dengan mengoleskan minyak zaitun ke kulit kepala rutin setiap malam, anda sudah dapat merasakan hasilnya hanya dalam beberapa kali pemakaian saja.

Halaman:

Editor: Prasetyo


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x