Ini 5 Manfaat Meminum Air Olahan Jeruk Lemon Dicampur Kunyit, Bisa Cegah Penyakit Alzheimer Loh!

- 8 September 2022, 12:13 WIB
Ilustrasi olahan Air Jeruk Lemon dan Kunyit memiliki banyak manfaat bagi tubuh kita.
Ilustrasi olahan Air Jeruk Lemon dan Kunyit memiliki banyak manfaat bagi tubuh kita. /Pixabay

Komponen yang terdapat dalam jeruk lemon diantaranya adalah citric acid ditambah berbagai nutrisi contohnya; folate dan potassium.

Berikut manfaat dari minuman olahan jeruk lemon dan rempah kunyit:

 

 

1. Mengurangi rasa depresi

Minuman lemon dan kunyit bekerja sebagai anti-depresan yang membantu untuk mengurangi gejala depresi seperti kegelisahan, kelelahan, kehilangan semangat, menurunnya gairah, masalah tidur, iritasi, kemarahan, menyetabilkan emosi, dan bahkan keinginan untuk bunuh diri.

2. Mencegah penyakit Alzheimer

Zat Curcumin dan citric acid merupakan antioksidan yang baik untuk mengatasi berbagai penyakit. Salah satunya Alzheimer.

Minuman ini bisa mengurangi peradangan dan mencegah penurunan daya otak, serta akumulasi dari amyloid. Ini bisa menurunkan resiko terkena penyakit Alzheimer.

Baca Juga: Ini Rekomendasi 5 Klinik Kecantikan di Bandung, Aestica Beauty Clinic Miliki Paket DNA Salmon!

Halaman:

Editor: Prasetyo


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x