Kemensos Klaim Sudah Bagikan BLT BBM ke 16,24 Juta Keluarga Penerima Manfaat!

- 19 September 2022, 11:09 WIB
Menteri Sosial Risma menyaksikan warga yang menerima BLT BBM
Menteri Sosial Risma menyaksikan warga yang menerima BLT BBM /Twitter Kemensos/

Baca Juga: 3 Cara Cek Penerima BSU 2022 atau BLT Subsidi Gaji Rp1 Juta, Khusus Pekerja dengan Gaji Dibawah Rp3,5 Juta

Lebih lanjut, Mensos menjelaskan bahwa pemerintah juga akan memberikan bantuan sosial kepada sebanyak 334.011 lansia tunggal yang telah berusia lebih dari 80 tahun dan kepada sebanyak 98.934 penyandang disabilitas.

"Terutama lansia yang mereka sudah tidak berdaya dan dia tidak ada keluarganya, jadi lansia tunggal. Totalnya tadi jumlah targetnya adalah 334.011 orang (lansia). Kemudian juga penyandang disabilitas, ini bulan Desember kita akan bagikan penyandang disabilitas itu 98.934 orang, jadi nilainya per harinya Rp21.000 untuk sesuai dengan jumlah harinya," jelasnya. ***

 

 

 

Halaman:

Editor: Prasetyo


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x