Tips Sederhana Menghindari Perceraian di Tengah Pandemi, Salah Satunya Saling Mendengarkan Pendapat

- 3 Februari 2021, 15:50 WIB
Ilustrasi perceraian.
Ilustrasi perceraian. /PIXABAY/Free-photos

Angka itu jauh lebih tinggi dari tahun sebelumnya, ditambah Brasil merupakan negara Amerika Latin kedua tertinggi terkena pandemi Covid-19 setelah Amerika Serikat, seperti dikutip Pikiranrakyat-cianjur.com dari Antara.

Berkaca dari kasus yang terjadi di Brasil, berikut beberapa tips yang dapat diterapkan dalam kehidupan rumah tangga guna meminimalisir konflik.

Baca Juga: Marco Panari Meninggal Dunia Karena Tersedak, Berikut Pendapat Ahli Mengenai Hal yang Dianggap Sepele Ini

1. Saling mendengarkan

Cobalah untuk saling mendengarkan, jangan mengedepankan ego masing-masing.

Pahami apa yang dirasakan satu sama lain. Kembali lagi pada komitmen awal, bicarakan dengan pasangan anda.

Jika dia sedang berbicara, sebaiknya anda mendengarkan apa yang diinginkannya.

Lalu mencari solusi bersama-sama, dan jangan sungkan untuk meminta maaf jika terbukti salah.

Baca Juga: Kamu Harus Peka, Berikut 10 Ciri-ciri Wanita yang Menyukai Seorang Pria

“Kita kan kadang-kadang berpikir kalau dengerin orang itu gampang, tapi padahal yang masuk Cuma suara doang. Pasangan belum selesai ngomong tapi kita sudah balas, ‘tapi kan..tapi kan..,” kata co-founder dan psikolog dari rumah konsultasi Tiga Generasi, Saskhya Aulia Prima M.Psi.

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x