Long Weekend Gabut? Main Engklek, Yuk! Bisa Dimainkan Sekeluarga, Ini Caranya!

- 15 Mei 2022, 15:14 WIB
Permainan tradisional engklek, alternatif permainan untuk mengisi long weekend.
Permainan tradisional engklek, alternatif permainan untuk mengisi long weekend. /Instagram/@kemdikbud.ri

JENDELA CIANJUR - Long weekend biasanya menjadi waktu untuk mempererat ikatan keluarga.

Jika bosan dengan kegiatan yang itu-itu saja, kita bermain engklek, yuk, sebuah permainan tradisional yang bisa dilakukans ekeluarga.

Di berbagai daerah jenis permainan engklek memiliki sejumlah nama seperti dampu bulan di Betawi, setatak di Riau, dll.

Permainan engklek bisa dimainkan oleh 2-5 orang.

Baca Juga: Daging Sapi, Kerbau, Kambing yang Terkena PMK Bisa Dimakan, Asalkan...

Bermain engklek dilakukan di atas bidang datar bergambar. Buat delapan buah kotak dan satu buah gunung.

Gambar dibuat di tanah lapang dengan kapur atau bisa juga di lakukan di atas lantai di dalam rumah.

Cara bermain engklek cukup sederhana:

Baca Juga: Followers IG Lampaui 39 Juta, Jungkook BTS Buktikan Popularitas Ungguli Bintang Hollywood

Halaman:

Editor: AR Rachmawati

Sumber: Instagram @kemdikbud.ri


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x