5 Fakta Tentang Suku Sunda yang Wajib Diketahui Masyarakat Jawa Barat

- 17 November 2020, 21:39 WIB
Ilustrasi kebudayaan suku sund.
Ilustrasi kebudayaan suku sund. /Pixabay

Rasi ini berasal dari varietas singkong lokal yang ditanam warga Cireundeu di wilayah mereka.

Dalam salah dua kesempatan, penulis pernah mengunjungi Kampung adat tersebut untuk keperluan penelitian dan mencicipi aneka panganan yang berbahan dasar singkong.

Termasuk rasi yang sudah menjadi ikon Kampung Adat Cireundeu sebagai salah satu bentuk nyata daripada diversifikasi pangan.

5. Orang Sunda, soméah hadé ka sémah

Orang Sunda dikenal sangat terbuka, ramah, dan bisa menjamu tamu yang berbeda kebudayaan dan wilayah dengan sangat baik.

Baca Juga: Rata-rata Satu Pasien Covid-19 Membutuhkan Biaya Rp184 Juta untuk Perawatan 16 Hari

Istilah soméah hadé ka sémah berarti “ramah, baik kepada pendatang, pengunjung”.

Makanya, tak heran bila Jawa Barat sebagai wilayah persemaian kebudayaan Sunda sangat digemari oleh para perantau dari berbagai wilayah di Indonesia selain DKI Jakarta.

Hal ini juga logis karena Jawa Barat merupakan wilayah penyokong ekonomi utama daripada sentra ekonomi Indonesia, Jakarta.

Hayu ameng ka dieu, ayo main ke sini !***

Halaman:

Editor: Adithya Nurcahyo

Sumber: Edi S. Ekadjati Kebudayaan Sunda; Suatu Pendekatan Sejarah Aah C. Ischak, Mengenal Tembang Sunda Cianjuran


Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah