MULAI Hari Ini, Uji Coba Rekayasa Lalu Lintas Ganjil Genap di Jalan Tol, Ini Waktu dan Lokasinya

- 25 April 2022, 11:06 WIB
Ilustrasi jalan tol - Mulai hari ini, uji coba rekayasa lalu lintas ganjil genap di jalan tol.
Ilustrasi jalan tol - Mulai hari ini, uji coba rekayasa lalu lintas ganjil genap di jalan tol. /Pikiran Rakyat/Abdul Muhaemin/

JENDELA CIANJUR - Menjelang Lebaran, kemacetan selalu terjadi di jalur mudik, termasuk di jalan tol.

Untuk meminimalisisr kepadatan lalu lintas, Korlantas Polri akan menerapkan rekayasa lalu lintas di jalan tol, termasuk menerapkan ganjil genap.

Adapun uji coba akan dilakukan mulai Senin - Rabu 2022 siang ini.

Berikut jadwal dan lokasi uji coba penerapan ganjil genap di jalan tol untuk mengatasi kemacetan arus mudik Lebaran 2022, seperti dilansir Jendela Cianjur dari Instagram @official.jasamarga, Senin, 25 April 2022:

Baca Juga: Persib Pertahankan Victor Igbonefo Untuk Dua Tahun Kedepan, Perkuat Lini Belakang Persib!

 

1. Senin, 25 April 2022

Diberlakukan pukul 11.00 – 13.00 WIB.

Lokasi dimulai dari Jalan Tol Jakarta – Cikampek KM 47 (Karawang Barat) s.d Gerbang Tol Cikampek Utama Jalan Tol Jakarta – Cikampek KM 70.

Halaman:

Editor: AR Rachmawati

Sumber: Instagram @official.jasamarga


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x