Hindari Ngantuk Saat Mengendarai Kendaraan di Masa Mudik Lebaran, Semoga Enggak Seperti Nomor 4 Ya

- 21 April 2022, 17:50 WIB
Ilustrasi mengendarai mobil saat mudik Lebaran Idulfitri.
Ilustrasi mengendarai mobil saat mudik Lebaran Idulfitri. /Pixabay / PublicDomainPictures/

Sering kali kondisi tubuh kita dipicu oleh makanan dan minuman yang kita konsumsi. Dianjurkan untuk tidak mengonsumsi makanan dengan kandungan lemak jenuh yang tinggi dan tidak makan dengan porsi yang terlalu besar sebelum perjalanan agar terhindar dari rasa kantuk. Selama bulan puasa, bisa dipertimbangkan melakukan perjalanan di pagi hari setelah Subuh.

Baca Juga: My Liberation Notes, Walaupun Ratingnya Rendah, Drama Ini Adalah Mahakarya, Ini Alasannya

4. Hindari mengemudi sendirian

Jika ada keluarga atau teman di dalam mobil saat Anda mengemudi, ajaklah mereka untuk sekedar berbincang-bincang mengenai hal yang santai. Dengan begitu, rasa kantuk saat mengemudi akan berangsur-angsur berkurang.

5. Menepi sejenak

Jika rasa kantuk saat mengemudi sudah tidak tertahankan, ada baiknya Anda menepi sejenak untuk sekedar beristirahat sebentar. Selain dapat membantu mengembalikan energi dan fokus Anda, hal ini juga dapat menghindarkan Anda dari hal-hal fatal yang tidak diinginkan selama perjalanan.***

Halaman:

Editor: Gugum Budiman


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x