Bangun pada Pukul 4 Pagi Ternyata Punya Beberapa Keuntungan, Simak Penjelasan Berikut

- 4 Februari 2021, 22:12 WIB
Ilustrasi alarm.
Ilustrasi alarm. /Pexels

Keuntungan bangun pagi pukul 4 yakni Anda bisa memulai hari lebih awal dari orang lain.

Menyusun rencana kerja, menyelesaikan tugas kantor, atau tugas sekolah lebih cepat dari kompetitor di sekeliling Anda.

Ditambah, jika kompetitor tersebut memang orang cerdas, tentu Anda harus bekerja keras dua kali lipat dari dia.

Keempat, keuntungan lain dari bangun pukul 4 pagi yakni Anda bisa lebih fokus, memiliki pemikiran mendalam, dan ketenangan pribadi.

Baca Juga: Aktris Hollywood Emma Stone Melakukan Terapi Mental dengan Menulis

Penelitian mendapati bahwa ada suatu energi yang menguatkan, bersifat tenang, dan menginspirasi ketika bangun pukul 4 pagi.

Kelima, saat datang hari libur, bangun pukul 4 pagi akan lebih bermanfaat karena Anda bisa melakukan aktivitas yang disukai.***

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: Medium


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini