Apa Bedanya Sesak Nafas Terkena Asma dan Covid-19? Berikut Penjelasannya

- 4 Maret 2021, 07:42 WIB
Perbedaan sesak nafas karena asma dan terpapar virus Corona.*
Perbedaan sesak nafas karena asma dan terpapar virus Corona.* //FREEPIK/freepik

Sementara itu Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit Amerika Serikat (CDC) menyatakan sebelumnya bahwa asma sedang hingga akut dapat membawa penderitanya menerima serangan Covid-19 lebih ganas lagi. Namun, hal ini kemudian dibantah oleh penelitian selanjutnya.

Namun, orang dengan penyakit asma harus berhati-hati dengan berbagai jenis penyakit pernafasan di sekitarnya. Ditambah, dengan adanya pandemi Covid-19 saat ini, mereka disarankan untuk mendapatkan vaksinasi Covid-19 juga.

Baca Juga: Diet Ketat Tak Disarankan Saat Pandemi, Ahli Ungkap Penyebabnya yang Bisa Bahayakan Kesehatan

AAFA melanjutkan penjelasannya, bahwa bukan tidak mungkin mereka yang menderita asma akan ada kemungkinan terpapar Covid-19.

Proses vaksinasi Covid-19 akan berlangsung sekitar dua minggu di dalam tubuh untuk bekerja secara optimal. AAFA menegaskan tidak ada jaminan pasti setelah divaksin, tubuh tidak akan terpapar Covid-19.

AAFA melanjutkan bahwa penderita asma harus terus mengonsumsi obatnya. Resiko mengalami serangan asma akut akan jauh lebih besar jika mereka berhenti minum obat.***

Halaman:

Editor: Adithya Nurcahyo

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x