HATI-HATI, Ini 7 Gejala Bila Kita Kekurangan Minum Air Putih, Cek Jangan Sampai Terlambat Penanganan!

- 6 September 2022, 09:47 WIB
Ilustrasi air putih/Ilustrasi dari congerdesign/Pixabay
Ilustrasi air putih/Ilustrasi dari congerdesign/Pixabay /

Untuk itu penting bagi Anda mengetahui tanda-tanda tubuh kekurangan cairan, sehingga Anda tidak akan membiarkan tubuh dehidrasi.

Dilansir JendelaCianjur.com dari laman Bold Sky, berikut ini tanda Anda kekurangan cairan.

Ilustrasi bau mulut, lantas Apa Penyebab Bau Mulut? Lantas Bagaimana Cara menghilangkan Bau Mulut Yang Benar Menurut Medis? Berikut Ulasannya
Ilustrasi bau mulut, lantas Apa Penyebab Bau Mulut? Lantas Bagaimana Cara menghilangkan Bau Mulut Yang Benar Menurut Medis? Berikut Ulasannya

1. Bau mulut
Bau mulut juga merupakan salah satu tanda tubuh kekurangan cairan. Air liur yang diciptakan oleh tubuh berguna untuk membersihkan, serta membunuh bakteri di mulut.

Jika kita kurang minum air, maka mulut tidak dapat menghasilkan air liur yang cukup untuk menghilangkan bakteri. Saat bakteri mulai berkembang biak, akibatnya napas akan menjadi bau.

Ilustrasi Sakit Kepala
Ilustrasi Sakit Kepala

2. Sakit kepala
Gejala umum tubuh kekurangan air adalah sakit kepala. Ketika tubuh mengalami dehidrasi, jaringan otak kehilangan air yang mengakibatkan penyusutan otak sementara.

Ketika itu terjadi, otak berkontraksi dari tengkorak kita, memicu reseptor rasa sakit yang mengakibatkan sakit kepala. Dehidrasi juga mengurangi volume darah dalam tubuh. Kondisi itu bisa memicu aliran darah dan oksigen ke otak berkurang, hingga timbul sakit kepala.

Ilustrasi kulit kering.
Ilustrasi kulit kering. Freepik / jannoon028

3. Kulit kering
Salah satu cara untuk mengetahui apakah Anda kurang minum air atau tidak adalah dengan melihat tekstur kulit Anda.

Halaman:

Editor: Prasetyo

Sumber: Bold Sky


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x