4 Bahan Makanan Kaya Zat Besi untuk Cegah Anemia yang Direkomendasikan WHO

- 31 Maret 2021, 23:00 WIB
Ilustrasi bayam.
Ilustrasi bayam. /Pexel/

Baca Juga: 2 Bahan Makanan yang Kaya Nutrisi untuk Jaga Kesehatan Paru-paru dan Bantu Cegah Paparan Covid-19

Satunbutir telur biasanya dengan berat 100 gram mengandung hingga 1,2 mg zat besi di dalamnya.

Sayuran hijau

Bayam sejak lama dikenal sebagai sumber zat besi yang bisa memenuhi kebutuhan tubuh Anda.

Dalam setiap 100 gram bayam terkandung 2,7 mg zat besi yang memiliki sejuta manfaat bagi kesehatan tubuh.

Baca Juga: Anggaran Pemerintah untuk Program Vaksinasi Covid-19 Disebut Menkeu Capai Angka Rp130,03 Triliun

Kacang-kacangan dan biji-bijian

Selain mengenyangkan, kacang-kacangan dan biji-bijian juga kaya akan zat besi.

100 gram kacang-kacangan diketahui mengandung hingga 2,6 mg zat besi.***

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: Food NDTV


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini