Link Eform BRI untuk Cek Penerima BLT BPUM UMKM Rp2,4 Juta dengan Login eform.bri.co.id/bpum

- 11 Februari 2021, 08:37 WIB
Tangkapan layar laman Eform BRI untuk memeriksa kepesertaan penerima BLT BPUM UMKM Rp2,4 juta.
Tangkapan layar laman Eform BRI untuk memeriksa kepesertaan penerima BLT BPUM UMKM Rp2,4 juta. /BRI

Setelah melalui langkah-langkah tersebut di atas, pemohon BLT BPUM UMKM Rp2,4 juta dapat melakukan pengecekan status penerimanya.

Baca Juga: Cara Pendaftaran DTKS Kemensos di dtks.kemensos.go.id

Baca Juga: Masuk ke eform.bri.co.id/bpum untuk Cek Status Penerima BLT BPUM UMKM Rp2,3 Juta

Yakni dengan login di eform.bri.co.id/bpum, berikut langkahnya.

1. Akses https://eform.bri.co.id/bpum

2. Masukkan data Nomor KTP dan Kode Verifikasi pada kolom yang tersedia

3. Klik 'Proses Inquiry' dan layar akan memperlihatkan keterangan apakah pengguna terdaftar atau tidak.

Baca Juga: Syarat Terdaftar di eform.bri.co.id/bpum sebagai Penerima BLT BPUM UMKM Rp2,4 Juta

Baca Juga: Login Eform BNI di eform.bni.co.id/bpum untuk Cek Penerima BLT BPUM UMKM Rp2,4 Juta

Bantuan tersebut diberikan sebagai upaya pemerintah tetap menghidupkan sektor bisnis UMKM di masa pandemi Covid-19 ini.

Halaman:

Editor: Adithya Nurcahyo

Sumber: Kemenkop UKM


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x