Inilah Manfaat Mengonsumsi Serat dan 6 Macam Buah yang Mengandung Serat Tinggi

- 25 Maret 2021, 14:42 WIB
Ilustrasi stroberi, salah satu buah yang mengandung serat yang baik bagi tubuh.
Ilustrasi stroberi, salah satu buah yang mengandung serat yang baik bagi tubuh. /Pixabay/Pezibear/

Baca Juga: Ramalan Zodiak Hari Kamis, 25 Maret 2021: Aquarius dan Aries Hindari Transaksi Keuangan dalam Jumlah Besar

1. Pir

Pir merupakan buah yang populer enak dan bergizi, serta salah satu sumber serat buah terbaik.

Kandungan serat, dalam pir mentah mengandung 5,5 gram serat, atau 3,1 gram per 100 gram.

2. Stroberi

Stroberi buah dengan ciri khas warna merah ini merupakan salah satu buah paling padat nutrisi yang bisa Anda makan, mengandung banyak vitamin C dan antioksidan.

Baca Juga: Meski Kaya Manfaat, Konsumsi Jahe Berlebih Ternyata Bisa Picu Hipoglikemia hingga Komplikasi

Kandungan serat, dalam 1 cangkir stroberi segar mengandung 3 gram atau 2 gram serat per 100 gram.

3. Alpukat

Alpukat sangat tinggi vitamin C, kalium, magnesium, vitamin E dan berbagai vitamin B kandungan tersebut yang membuat alpukat kaya manfaat.

Halaman:

Editor: Yunita Amelia Rahma

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x